Ayam Kalkun Black Spanish


Keunggulan Ayam Kalkun Black Spanish
Adalah salah satu jenis diantara beberapa jenis ayam kalkun. Kalkun Black Spanish memiliki keunikan yakni :
1. Warna bulu Hitam dan mengkilat seperti pelangi.
2. Pejantan bisa memiliki bobot besar
3. Bulu ayam kalkunnya cukup tinggi
4. Jengger dan wajah merah dan ungu
5. Memiliki kemampuan domestik lebih baik
6. Memiliki selera makan diatas rata rata

ayam ini dulunya langka dan hampir punah, namun belakangan ini banyak diternakkan oleh peternak ayam karena memiliki harga relatif lebih tinggi dibanding dengan ayam kalkun jenis lainnya.
Untuk beberapa keperluan ayam ini diburu kolektor :

1. Bulu Hitam dan lebat
Digunakan untuk berbagai bahan hiasan, seperti hiasan mahkota suku Indian. Ekor anak panah.

2. Pejantang dengan bobot daging yang lebih besar
Kalkun Black Spanish jantan dibanding rerata ayam kalkun, lebih gempal. Bahkan bisa mencapai 8,5 Kg pejantannya.

Pejantan Kalkun Black Spanish

Anakan Kalkun Black Spanish

DOC Ayam Kalkun Black Spanish

0 Response to "Ayam Kalkun Black Spanish "

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel